PROGRAM STUDI MANAJEMEN PRODUKSI BERITA (MANARITA)

JURUSAN PENYIARAN

SEKOLAH TINGGI MULTI MEDIA YOGYAKARTA

 

  1. VISI DAN MISI PROGRAM STUDI
  1. Visi : Menjadi program studi terbaik di Indonesia dan bertaraf Internasional di bidang pemberitaan.
  2. Misi :
  • Menyelenggarakan proses belajar mengajar yang berkualitas di bidang pemberitaan.
  • Meningkatkan kualitas dan kerjasama penelitian di bidang pemberitaan.
  • Memasyarakatkan hasil–hasil penelitian di bidang pemberitaan melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat.
  • Membangun dan mempertahankan etika moral dan akademis di bidang pemberitaan.
  • Mengembangkan kerja sama dengan stake holder dalam dan luar negeri

 

  1. TUJUAN PROGRAM STUDI
  1. Meningkatkan kualitas SDM di bidang pemberitaan
  2. Meningkatkan Iptek di bidang pemberitaan
  3. Meningkatkan sinergi profesionalitas pemberitaan
  4. Meningkatkan kesadaran dan tanggung jawab moral di bidang pemberitaan 

 

  1. KOMPETENSI/PROFIL LULUSAN
  • News Script Writer (Penulis Naskah Berita)
  • News Reporter (Reporter Berita)
  • News Presenter (Presenter Berita)
  • News Caster (Presenter, Pewawancara dan Peliput Berita)
  • News Editor (Penyunting Berita)
  • Video Journalist (Reporter , Camera Person, Editor,Pengirim gambar dengan Video Streaming)
  • News Programe Director (Pengarah Acara Berita)
  • News Producer (Produser Berita)

                                                                           

 

KURIKULUM PROGRAM STUDI MANAJEMEN PRODUKSI PEMBERITAAN 

 

SEMESTER I
Nama Mata Kuliah Bobot SKS
 Pendidikan Agama 2
 Bahasa Indonesia  2
 Pendidikan Pancasila 2
 Pendidikan Kewarganegaraan 2
 Ilmu Komunikasi & Negosiasi 2
 Dasar Dasar Produksi Siaran       R-TV  2
 Jurnalistik R-TV   2
 Formatologi Berita  2
 Komputer Grafis  3
 Hukum dan Etika Penyiaran 2
 Creative Thinking  2
TOTAL  23
SEMESTER II 
Nama Mata Kuliah  Bobot SKS
Perencanaan Produksi Berita Radio  2
Perencanaan Produksi Berita TV  2
Manajemen Penyiaran R-TV  2
Penulisan Naskah Berita TV Straight News dan Indeepth News 2
News Announcing 3
Penulisan Naskah Berita R Straight News dan  Indepth News    2
Teknik Wawancara  2
Tata Kamera dan Tata Cahaya  3
Komputer Editing Audio    2
Praktik News Gatering & Foto Jurnalistik 2
TOTAL  22
SEMESTER III 
Nama Mata Kuliah  Bobot SKS
English Journalism 3
Psychology Komunikasi 2
Reportase TV / R 3
Penulisan Naskah Feature dan Magazine R /TV 3
Tehnologi Penyiaran 2
Penyuntingan Berita R dan TV  2
Tata  Suara  3
Komputer editing video 3
Praktik Penulisan Naskah Berita, Straight dan Indeepth News R-TV  2
 TOTAL  23
SEMESTER IV 
Nama Mata Kuliah  Bobot SKS
 Komunikasi Politik 2
 Manajemen Pemasaran  2
 News Directing 3
 Jurnalistik on Line 3
 Musik Ilustrasi  2
 Tata Artistik Produksi   Pemberitaan 2
 Electronic News Gathering 3
 Manajemen Redaksi Berita 2
 Praktik Reportase  &   Produksi   Feature  R/TV 4
TOTAL  23
   
SEMESTER V
Nama Mata Kuliah  Bobot SKS
 Metodologi Penelitian 2
 Konvergensi Media 3
 Kewirausahaan 3
 Berita Analisa dan Editorial 3
 Produksi News Magazine 3
 Sosiologi dan Budaya 2
 Praktik Terpadu News Bulletin  R-TV  4
TOTAL  20
SEMESTER VI
Nama Mata Kuliah  Bobot SKS
 Penulisan Karya Ilmiah  3
 Laporan Investigasi  3
 Produksi Dokumenter 3
 Kapita Selekta Pemberitaan 2
 Pengantar Standarisasi 2
 Praktik Talk Show R/TV   (gabungan) 4
TOTAL  17
SEMESTER VII
Nama Mata Kuliah  Bobot SKS
 Kerja Praktik 4
Praktik Simulasi Siaran R-TV ( Lap Investigasi,Editorial, News Magazine dan Program Pemberitaan lainnya) 6
TOTAL  10
SEMESTER VIII
Nama Mata Kuliah  Bobot SKS
Skripsi 6
TOTAL  6
TOTAL SKS  144